Puding Sutra Coklat

Puding Sutra Coklat


Siapa tak suka puding? Apalagi puding cokelat selembut sutra. Sirop rasa leci pada vla menambah kaya rasanya. Penyajian dalam toples pun makin memikat.

Bahan Makanan

  • 550 gram Susu Kental Manis Indomilk Cokelat
  • 1 bungkus Agar-agar, Cokelat
  • 50 gram Dark Cooking Chocolate, serut
  • 1350 ml Air
  • 500 ml Susu UHT Indomilk
  • 50 gram Gula Pasir
  • 2 sdm Tepung Maizena
  • 1 butir Kuning Telur Ayam
  • 4 sdm Sirup Indofood FREISS Lychee
  • 1/8 sdt Garam
  • Produk Terkait

     Indomilk

    Indomilk

     Freiss

    Freiss

    Petunjuk

    1. Campurkan semua bahan ke dalam panci, aduk rata. Masak di atas api sedang hingga mendidih. Angkat.
    2. Segera tuang ke dalam toples. Dinginkan di dalam lemari es hingga memadat. Siramkan vla di atasnya.
    3. Vla: Campur semua bahan ke dalam panci. Jerang di atas api sedang sambil aduk terus hingga mendidih. Angkat.

    Puding:

    550 gr Susu Kental Manis Indomilk Rasa Cokelat

    1 bungkus Agar-agar Cokelat

    50 gr Cokelat Masak Pekat, serut

    1350 ml Air

    Vla:

    500 ml Susu UHT Indomilk

    50 gr Gula Pasir

    2 sdm Maizena

    1 kuning Telur

    4 sdm Sirop Freiss Indofood Rasa Leci

    1/8 sdt Garam

     

    Untuk 8 toples

    Tingkat kesulitan: Mudah


    Bagikan

    Resep Terkait

    Lihat Semua
    Brownies Classic Lays
    19-March-2018

    Brownies Classic Lays

    Lelehkan Royal Palmia Butter Margarine, chocolate chips dan gula pasir. Angkat

    Laksa Singapura
    12-December-2014

    Laksa Singapura

    Panaskan minyak kedelai Happy Soya Oil dalam wajan, tumis bumbu halus hingga h

    Beef Wellington
    14-December-2015

    Beef Wellington

    Cara Membuat:1. Tusuk-tusuk daging dengan garpu. Lumuri daging dengan garam dan

    Terik Daging Telur
    08-June-2016

    Terik Daging Telur

    Potong-potong daging sapi, lalu sisihkan. Panaskan minyak kedelai Happy Soya

    Chicken Strip
    07-October-2015

    Chicken Strip

    Potong daging ayam bentuk kotak memanjang, ukuran 2x8 cm. Siapkan wadah, camp

    Gyeran Mari
    13-April-2016

    Gyeran Mari

    Kocok telur  bersama Susu  UHT  Indomilk Tawar, garam, dan meri

    Puding Karamel
    08-August-2018

    Puding Karamel

    Siapkan pinggang-pinggang kecil tahan panas. Olesi tipis dengan margarin. Sisi

    Kroket Isi Telur
    05-August-2014

    Kroket Isi Telur

    Kupas telur ayam rebus, potong-potong. Sisihkan. Panaskan margarin, masukkan t

    Resep Lainnya

    Lihat Semua
    Bubur Ayam Kuah Kuning
    23-October-2020

    Bubur Ayam Kuah Kuning

    Cara membuat kuah kuning: Panaskan minyak goreng dalam panci. Tumis bumbu ha

    Soto Mi Bogor
    11-August-2016

    Soto Mi Bogor

    Isian Risol Bihun: Panaskan minyak kedelai Happy Soya Oil, tumis bawang merah,

    Bola-bola Rambutan
    19-January-2015

    Bola-bola Rambutan

    Campur daging ayam dan udang giling, garam, gula pasir, merica bubuk, saus tir

    Website ini menggunakan cookie untuk memudahkan melihat kategori resep dan penelusuran website. Dengan klik tombol mengerti, Anda menyetujui penggunaan cookie kami.