Bihun Goreng Racik Spesial

Bihun Goreng Racik Spesial


Bahan Makanan

  • 150 grams Bihun, rendam hingga lunak, tiriskan
  • 18 grams Bawang Putih, iris tipis
  • 1 buah Wortel
  • 5 buah Jamur Kuping, rendam, iris halus
  • 2 butir Telur Ayam
  • 3 sdm Minyak Sawit
  • 6 buah Bakso Daging Sapi, iris-iris
  • Petunjuk

    1. Panaskan minyak, tumis bawang putih hingga harum.
    2. Masukkan telur, orak-arik.
    3. Masukkan bakso, wortel, jamur, tumis kembali.
    4. Masukkan bihun dan tumis.
    5. Sajikan dengan taburan bawang goreng.

    Tips

    Tambahkan bumbu racik mie goreng indofood.


    Bagikan

    Resep Terkait

    Lihat Semua
    Creme Brulee
    07-December-2016

    Creme Brulee

    Panaskan krim kental, masukkan Susu UHT Putih Tawar Fullcream Indomilk, esens

    Omelet Jamur Tomat
    10-September-2015

    Omelet Jamur Tomat

    Campur telur dan bahan lain, kecuali minyak kedelai Happy Soya Oil, dalam mang

    Sus Isi Vla Orange & Cocktail
    13-April-2018

    Sus Isi Vla Orange & Cocktail

    Kulit Sus: Masukkan air, Royal Palmia Margarin, gula pasir dan garam ke dalam

    Tiramisu Cup
    19-December-2014

    Tiramisu Cup

    Perendam: Aduk kopi dan air panas, lalu sisihkan.Filling: Didihkan air dan gula

    Bola-bola Daging
    05-May-2014

    Bola-bola Daging

    Buatlah bola-bola pada malam sebelumnya dengan mencampurkan Tepung Terigu Boga

    Pie Panacota Bir Pletok Non Alkohol
    04-March-2018

    Pie Panacota Bir Pletok Non Alkohol

    Kulit Pie: Campur semua bahan dengan menggunakan pisau pastry hingga adonan me

    Mie Kuah Udang Kencur
    24-March-2014

    Mie Kuah Udang Kencur

    Cara membuat Mie : Aduk terigu Cakra Kembar Campur garam, garam alkali, telur

    Roti Bakar Srikaya
    08-October-2018

    Roti Bakar Srikaya

    Selai Srikaya: Letakkan 65 gr gula dalam wajan anti lengket,  masak di atas

    Resep Lainnya

    Lihat Semua
    Choco Ice Blended
    08-August-2018

    Choco Ice Blended

    Cara Membuat: Siapkan blender, masukkan Dueto Choco Chips, Susu UHT Indomilk

    Sausage Lover BBQ Sauce
    20-March-2014

    Sausage Lover BBQ Sauce

    Rebus penne sesuai petunjuk pada kemasan.Campurkan: penne rebus, Saus Pasta Barb

    Sayur Bening Kemangi
    18-March-2015

    Sayur Bening Kemangi

    Cuci bersih semua sayuran.Didihkan air, rebus bawang merah, bawang putih, dan te

    Website ini menggunakan cookie untuk memudahkan melihat kategori resep dan penelusuran website. Dengan klik tombol mengerti, Anda menyetujui penggunaan cookie kami.