Pisang Goreng Madu

Pisang Goreng Madu


Teknik menggoreng dalam 2 buah wajan yang berbeda tujuannya untuk mendapatkan hasil gorengan yang renyah. Tekstur pisang goreng ini unik, karena teksturnya yang sedikit kenyal berkat madu dan gula palem yang mengaramel saat digoreng.

Bahan Makanan

  • 175 gram Tepung Terigu Segitiga Biru
  • 50 gram Tepung Beras
  • 1/2 sdt Garam
  • 1/2 sdt Baking Powder
  • 2 sdm Gula Palem
  • 125 ml Madu
  • 150 ml Air
  • 12 buah Pisang Kepok, potong-potong melintang setebal 1 cm
  • 300 ml Minyak Goreng Bimoli, untuk menggoreng (secukupnya)
  • 2 sdm Butter Margarine Royal Palmia
  • Produk Terkait

     Segitiga Biru

    Segitiga Biru

     Bimoli

    Bimoli

     Royal Palmia Margarine

    Royal Palmia Margarine

    Petunjuk

    1. Campur semua bahan kering, aduk rata.
    2. Masukan madu, tuangi air secara bertahap sambil mengaduk hingga merata.
    3. Masukkan potongan pisang, aduk hingga semua pisang tersalut adonan.
    4. Siapkan 2 buah kompor dan 2 buah wajan.
    5. Panaskan minyak Bimoli Spesial pada kedua wajan. Masukkan masing-masing 1 sdm Palmia Margarin Serbaguna pada kedua buah wajan.
    6. Ambil 1 sdm sendok sayur adonan pisang, masukkan ke dalam salah satu wajan. Goreng hingga matang berwarna sedikit kecokelatan. Angkat. Masukkan ke dalam wajan berisi minyak panas yang lainnya. Goreng hingga matang. Angkat. Tiriskan. Gorengan pisang akan berwarna sedikit hitam karena kandungan madu dan gula pada adonan yan mengaramel.
    7. Sajikan segera.

    Tingkat kesulitan: Mudah


    Bagikan

    Resep Terkait

    Lihat Semua
    Pisang Goreng Cokelat
    20-March-2015

    Pisang Goreng Cokelat

    Kocok telur dan gula pasir hingga rata. Tambahkan tepung terigu Segitiga Biru

    Salad Buah Saus Jeruk
    05-February-2018

    Salad Buah Saus Jeruk

    Siapkan semua buah, campur dalam mangkuk.Siramkan saus lalu taburi daun mint.Sim

    Ayam Gulung Saus Nanas
    19-January-2015

    Ayam Gulung Saus Nanas

    Cuci bersih sawi, lalu keringkan setiap lembarnya. Memarkan daging dada ayam

    Cookies and Berries Parfait
    18-December-2014

    Cookies and Berries Parfait

    Hancurkan chocochips cookies, tidak perlu sampai halus. Campurkan dengan oatmeal

    Puding Promina Cokelat Saus Pisang
    27-February-2018

    Puding Promina Cokelat Saus Pisang

    Campur Promina Silky Puding Cokelat dengan air mendidih, aduk-aduk hingga terc

    Apple Peach Pie
    03-November-2014

    Apple Peach Pie

    Cara membuat kulit Pie: Untuk membuat kulit pie: aduk gula halus dan margarin

    Es Dawet Dueto
    10-April-2018

    Es Dawet Dueto

    Campur Dueto Chocochips halus dengan tepung tapioka, garam, dan air. Panaskan

    Roti Bakar Saus Alpukat
    03-September-2015

    Roti Bakar Saus Alpukat

    Saus alpukat: Belah alpukat menjadi dua bagian, buang biji, lalu ambil dagingn

    Resep Lainnya

    Lihat Semua
    Bola-Bola Tape Keju
    15-November-2016

    Bola-Bola Tape Keju

    Haluskan tape singkong, buang seratnya. Campur tape singkong, keju cheddar, d

    Light Pho Bo
    20-March-2014

    Light Pho Bo

    Seduh bihun dengan air panas hingga lunak, tiriskan. Sisihkan. Panaskan Happy

    Tempe Goreng
    23-March-2014

    Tempe Goreng

    Aduk rata bumbu halus dan air. Rendam tempe di dalamnya selama 15 menit

    Website ini menggunakan cookie untuk memudahkan melihat kategori resep dan penelusuran website. Dengan klik tombol mengerti, Anda menyetujui penggunaan cookie kami.