Tahu Isi Indomie Sayur

Tahu Isi Indomie Sayur


Tahu goreng cokelat yang digunakan dalam resep ini banyak dijual di pasar-pasar tradisional. Rebus sebentar dalam air mendidih untuk mengurangi kandungan minyaknya, lalu tiriskan. Sebelum diisi, peras dahulu tahu, agar tahu tidak berair dan menjadi garing ketika digoreng kembali menjadi tahu isi.

Bahan Makanan

  • 10 ml Minyak Goreng Bimoli
  • 2 siung Bawang Putih, haluskan
  • 3 buah Cabai Hijau, tumbuk kasar
  • 75 gr Wortel, parut
  • 50 gr Kol, iris-iris
  • 50 gr Taoge
  • 1/2 sdt Garam
  • 1 bungkus Indomie Soto Lamongan
  • 1 batang Daun Bawang, iris tipis
  • 1 butir Telur Ayam, kocok lepas
  • 15 buah Tahu, Tahu Goreng bentuk segitiga, siap beli
  • 150 gr Tepung Terigu Segitiga Biru
  • 50 gr Tepung Tapioka
  • 250 ml Air
  • 1/4 sdt Garam
  • 1/4 sdt Merica Bubuk
  • Produk Terkait

     Segitiga Biru

    Segitiga Biru

     Bimoli

    Bimoli

    Petunjuk

    Cara membuat:

    • Panaskan Minyak Bimoli, tumis bawang putih hingga harum. Tambahkan cabai, tumis hingga cabai layu. Masukkan semua sayuran, lalu bubuhi garam dan merica, aduk-aduk hingga sayuran agak layu. Angkat. Sisihkan.
    • Rebus mi Indomie Rasa Soto hingga matang. Angkat, tiriskan. Campur mi dengan tumisan sayuran, daun bawang, dan semua bumbu Indomi Rasa Soto hingga rata. Masukkan telur, aduk hingga tercampur rata.
    • Ambil 1 potong tahu, belah tengahnya, lalu isi dengan bahan isian. Lakukan hingga semua bahan habis.
    • Celupkan tiap tahu ke dalam adonan pelapis hingga seluruh tahu tersalut rata.
    • Goreng dalam Minyak Bimoli panas hingga matang dan berwarna kecokelatan. Angkat. Tiriskan.
    • Sajikan.

    Hasil jadi 15 buah
    Tingkat Kesulitan: Mudah


    Bagikan

    Resep Terkait

    Lihat Semua
    Mie Tek-Tek
    26-November-2015

    Mie Tek-Tek

    Didihkan air secukupnya. Rebus mie telor cap 3 ayam hingga matang, angkat dan

    Bubur Tim Ayam Jamur
    11-July-2018

    Bubur Tim Ayam Jamur

    Panaskan Palmia Margarin Serbaguna, tumis bawang bombay hingga harum. Tambahk

    Nugget Ayam Wortel
    31-January-2017

    Nugget Ayam Wortel

    Parut wortel dengan parutan keju. Sisihkan. Campur daging ayam giling, wortel

    Lodeh Kikil
    22-February-2017

    Lodeh Kikil

    Didihkan air, rebus kikil hingga matang. Angkat, lalu potong-potong. Sisihkan.

    Bola Daging Krim Jamur
    06-July-2018

    Bola Daging Krim Jamur

    Bola Daging: Campur semua bahan, kecuali Happy Soya Oil dan mentega tawar. Adu

    Buncis Gulung Saus Jeruk
    19-December-2014

    Buncis Gulung Saus Jeruk

    Didihkan air, rebus baby buncis selama 5 menit. Tiriskan di atas tissue dapur.

    Tumis Teri Daun Pepaya
    22-March-2014

    Tumis Teri Daun Pepaya

    Rebus daun pepaya hingga empuk, lalu angkat dan tiriskanPanaskan minyak goreng,

    Sup Daging Lobak
    15-March-2017

    Sup Daging Lobak

    Didihkan air, masukkan daging sapi, rebus sampai daging matang dan empuk.Masukka

    Resep Lainnya

    Lihat Semua
    Bakpao Ayam Jamur
    09-January-2017

    Bakpao Ayam Jamur

    Campur tepung terigu Cakra Kembar, gula pasir, dan ragi instan. Aduk rata. Tu

    Cah Daging Kecap Paprika
    05-December-2017

    Cah Daging Kecap Paprika

    Panaskan minyak Bimoli Spesial, masukkan bawang bombay dan bawang putih, tumis

    Oseng Makaroni Bakso Asam Manis
    27-November-2017

    Oseng Makaroni Bakso Asam Manis

    Rebus makaroni dalam air yang sudah diberi 1 sdm Happy Soya Oil hingga al dent

    Website ini menggunakan cookie untuk memudahkan melihat kategori resep dan penelusuran website. Dengan klik tombol mengerti, Anda menyetujui penggunaan cookie kami.